Example 728x250
DaerahTulang Bawang

Koptu Sugeng Babinsa Koramil 426-02/Menggala Tanam Padi Bersama Warga

68
×

Koptu Sugeng Babinsa Koramil 426-02/Menggala Tanam Padi Bersama Warga

Sebarkan artikel ini

KARYANASIONAL.COM – Dalam rangka mensukseskan program swasembada pangan Nasional, Koptu Sugeng, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 426-02/Menggala, Kodim 0426/Tulang Bawang, melaksanakan pendampingan pertanian, tanam padi bersama masyarakat binaan di Kampung Bandar Aji, Kecamatan Gedung Aji, Sabtu (25/01/2020).

Sudah beberapa hari terakhir ini saya turun sawah, ikut langsung bergabung dengan petani menanam padi, kegiatan ini juga menjadi tanggung jawab Babinsa dalam pendampingan pertanian, yang setiap waktu dan setiap saat harus di laporkan ke Satuan Atas, tentang seluruh kegiatan yang berhubungan dengan swasembada pangan nasional, kata Sugeng

Masih kata Sugeng, masa tanam musim rendeng sekarang mundur, karena baru di pertengahan bulan Januari tahun ini (2020) para petani bisa menanam padi, karena terkendala dengan air, harusnya pada awal Desember sampai dengan awal Januari para petani suda selesai menanam padinya.

“Harapanya pada musim rendeng tahun ini walupun masa tanamnya terlambat, hasil panennya berlimpah,” kata Sugeng

Sementara ditempat yang sama Ibu Pariyem (56) petani padi menuturkan, dirinya dan teman yang lain merasa senang didampingi bapak Babinsa untuk menanam padi bersama, mudah- mudahan dengan didampingi beliau hasil panen musim ini akan melimpah. (Wan)

Example 120x600
footer { display: block; background-color: black; color: white; border-top: 3px solid #c4a0a4; }