Example 728x250
Berita PilihanTulang Bawang

Ketua Persit Kartika Candra Kirana Kodim 0426, Kunjungi Mbah Lasiem

89
×

Ketua Persit Kartika Candra Kirana Kodim 0426, Kunjungi Mbah Lasiem

Sebarkan artikel ini

KARYANASIONAL.COM, TULANG BAWANG __ Ketua Persit Kartika Candra Kirana Cabang XLIX Kodim 0426 Tulang Bawang, Ny Nila Agustina Kohir, Kunjungi Mbah Lasiyem penerima program tambahan bedah rumah TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-105 di Kampung Bedarou Indah, Kecamatan Menggala Timur, Kabupaten Tulang Bawang, Selasa (23/07/2019).

Dalam kesempatan mengunjungi mbah Lasiyem, Ny. Nila Agustina Kohir menanyakan apa yang mbah Lasiyem rasakan saat rumahnya sedang dibangun oleh bapak- bapak TNI, mbah Lasiyem bilang senang sekali sambil tertawa bahagia.

Kesempatan itu benar- benar dimanfaatkan Ny. Nila Agustina Kohir untuk bersenda gurau dengan mbah Lasiyem, rombongan ibu- ibu Persit dan juga masyarakat lainya.

Ny. Nila Agustina Kohir juga mengharap kepada bapak- bapak TNI dan Polri yang tergabung dalam Satgas TMMD didalam melaksanakan tugas tetap semangat. (Hartawan)

Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

footer { display: block; background-color: black; color: white; border-top: 3px solid #c4a0a4; }