Example 728x250
DaerahMesuji

Usaha Tidak Menghianati Hasil, SDN 01 Simpang Pematang Mesuji Raih Juara 1 dan 2, Kepsek: Ini Amanah yang Harus di Jaga

96
×

Usaha Tidak Menghianati Hasil, SDN 01 Simpang Pematang Mesuji Raih Juara 1 dan 2, Kepsek: Ini Amanah yang Harus di Jaga

Sebarkan artikel ini

KARYANASIONAL – Usaha tidak mungkin menghianati hasil pribahasa ini yang di sampaikan oleh kepala Sekolah dasar negri (SDN.01)Simpang pematang desa wira bangun Indasah S.pd.i satu hari setelah menerima penghargaan dan piala dari dinas pendidikan mesuji,selasa 23-agustus-2022.

“Alhamdulilah jika usaha kita sungguh-sungguh maka hasilpun tidak mungkin berhianat,berkat keseriusan dan kerjasama dari semua dewan guru dan semangat anak-anak didik pada tahun ini kita SDN.01 simpang pematang desa wira bangun mendapatkam dua penghargaan dan piala dalam ajang perlombaan tingkat kecamatan adapun penghargaan yang kita dapat adalah juara 1 lomba gerak jalan kategori putri dan juara ll lomba kebersihan sekolah,” jelas nya.

Masih kata indasah”dengan kami  menerima dua penghargaan saat ini bukan berarti kami harus berbangga dan berbesar hati melainkan kami harus dapat mempertahankan dan berupaya lebih baik lagi kedepan nya,dengan ini semua arti nya pemerintah mesuji memberikan tanggung jawap besar kepada kami dalam hal pengabdian dan rasa tanggung jawap dalam memajukan pendidikan di kabupaten mesuji ini.

Terlepas dari itu semua saya sebagai kepala srkolah disini mengucapkan ribuan terimakasih kepada semua pihak terutama dinas dan bapak bupati mesuji,kami berkomitmen akan selalu menjaga amanah pimpinan dan akan selalu melaksanakan tugas dengan baik sesuai arahan dan petunjuk demi kemajuan kita semua dan kemajuan duni pendidikan,” pungkas nya. (Baginda)

Example 120x600
footer { display: block; background-color: black; color: white; border-top: 3px solid #c4a0a4; }