Example 728x250
Berita PilihanMesuji

Serka Tri Wilopo Ajak Budayakan Gotong Royong

52
×

Serka Tri Wilopo Ajak Budayakan Gotong Royong

Sebarkan artikel ini

KARYANASIONAL.COM, MESUJI – Gotong royong adalah suatu kegiatan yang dilakukan bersama- sama bersifat sukarela, dengan tujuan agar kegiatan yang dilakukan berjalan dengan mudah, lancar dan ringan.

Gotong royong adalah salah satu ciri khas Bangsa Indonesia, prilaku gotong royong ini sudah dimiliki oleh Bangas Indonesia sejak dahulu kala, gotong royong merupakan kepribadian bangsa dan merupakan budaya yang berakar kuat dalam kehidupan masyarakat.

Serka Tri Wilopo, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Desa Muara Tenang Timur, Kecamatan Tanjung Raya, Kabupaten Mesuji, melaksanakan gotong royong bersama warga masyarakat RK 01, Sabtu (12/10/2019).

Kegiatan bergotong royong harus kita lestarikan, jangan pudar karena terkikis dengan cara kehidupan modern sekarang ini, banyak manfaat yang bisa kita ambil dari kegiatan bergotong royong, solidaritas masyarakat akan semakin terjalin, semua pekerjaan akan cepat selesai tanpa harus mengeluarkan biaya yang besar dan semakin mempererat persaudaraan sesama warga masyarakat, kata Serka Tri Wilopo

“Mari tetap kita lestarikan budaya gotong royong yang ada dalam kehidupan bermasyarakat, gotong royong tidak mengenal perbedaan sehingga kita akan merasa sama dan saling membutuhkan, pinta Serka Tri Wilipo. (Wan/Red)

Example 120x600

Respon (1)

  1. Great job on this article! It was very engaging and informative. I’m eager to hear different viewpoints on this. Click on my nickname for more engaging content.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

footer { display: block; background-color: black; color: white; border-top: 3px solid #c4a0a4; }