Example 728x250
DaerahLampung Utara

Kades Cempaka Timur Serius Laksanakan Kegiatan Fisik PKT melalui DD 2020

46
×

Kades Cempaka Timur Serius Laksanakan Kegiatan Fisik PKT melalui DD 2020

Sebarkan artikel ini

KARYANASIONAL.COM – Program Dana Desa (DD) Tahun 2020 yang dikucurkan pemerintah pusat sangat membantu dan bermanfaat untuk dirasakan langsung oleh masyarakat di pedesaan.

Kepala Desa (Kades) Cempaka Timur, Rozi mengatakan bahwa pihaknya serius dalam melaksanakan kegiatan fisik Padat Karya Tunai (PKT) paud dan polindes dengan tinggi ukuran 1,5 meter serta panjang sekitar 90 meter, dan pagar kantor desa bagian belakang kantor setinggi 3,5 dan samping kiri kanan kantor setinggi 1,5 dengan panjang masing-masing ukuran 25 meter.

Selain pembangunan Invratruktur Rozi juga melakukan penyemprotan cairan desinfektan, serta membagikan masker sebanyak 1080 pcs lalu galon dan sabun cair untuk cuci tangan yang disalurkan langsung kepada warga desanya.

Imbuhnya lagi kepada seluruh masyarakat Desa Cempaka Timur agar di tengah pandemi Covid 19 saat ini, di harapkan agar dapat mematuhi kebijakan peraturan pemerintah pusat maupun daerah contohnya seperi tidak melakukan perjalanan di luar kota, menghindari dari keramaian yang berpotensi penyebaran Covid 19, dan apabila keluar rumah harus memakai masker serta biasakan pola hidup bersih dan sehat sesuai dengan anjuran pemerintah Pusat Maupun daerah .

Seiring dan waktu trus berjalan Rozi selaku kepala desa Cempaka Timur kecamatan Sungkai Jaya lamoung Utara mengajak dan menghimbau kelada warganya untuk bersama menjaga keelokan, kebersihan dan ,keamanan agar dapat bersana-sama merawat seluruh hasil pembangunan yang telah dipergunakan di desa ini,

Dan memudian menjaga dan merawat itu sudah bagian hidup kita bersama demi menjaga hasil pembangunan memang sudah tugas kita bersama, ” tutup Kades Rozi. (Apala)

Example 120x600
footer { display: block; background-color: black; color: white; border-top: 3px solid #c4a0a4; }